Grup Piala Dunia 2026: 4 Tim Debutan Ada di Grup Neraka Bersama Juara Piala Dunia

Grup Piala Dunia 2026: 4 Tim Debutan Ada di Grup Neraka Bersama Juara Piala Dunia
Grup Piala Dunia 2026: 4 Tim Debutan Ada di Grup Neraka

SCORE.CO.ID – RESMI! Grup Piala Dunia 2026 lebih banyak dari edisi sebelumnya, pasalnya FIFA menambah daftar jadi 48 tim yang sebelumnya hanya 32 tim. Selain itu turnamen ini membawa citra budaya dan ekonomi tuan rumah sebagai pengembangan infrastruktur olahraga. Bersama pakar kami @JurnalisT akan membahas FIFA World Cup 2026 dari awal laga dimulai, sampai berakhirnya penutup laga, tapi sebelumnya:

Format Piala Dunia 2026 Berapa Tim?

Sejak awal diadakan tahun 1930 di Uruguay dengan 13 tim sebelumnya, dan 32 tim sejak tahun 1998 sampai 2022.

Sekarang Piala Dunia 2026 berubah menjadi 48 tim ( lebih banyak 16 tim yang bergabung ) dengan tuan rumah Amerika Serikat sebagai negara multinasional juga diadakan di Kanada dan Meksiko.

Kolaborasi tiga negara ini akan memperluas jangkauan turnamen, memberikan pengalaman unik bagi penonton global, dan meningkatkan promosi budaya lokal dari masing-masing negara.

Format kali ini juga berubah, dengan meningkatnya jadi 80 pertandingan dalam 1 bulan penuh ( tanpa libur ). Setiap tim yang menjuarai grup akan bertemu di tim yang lebih mudah di fase knock out. 

Sayangnya Indonesia tidak kebagian kuota main disini karena PSSI yang salah menggunakan pelatih saat kualifikasi tahun lalu. Dan menariknya ada empat tim debutan justru hadir di grup neraka.

Empat Tim Debutan di Piala Dunia 2026, Siapa Saja?

  • Curaçao berada di grup E
  • Tanjung Verde berada di grup H
  • Yordania berada berada di grup J
  • Uzbekistan berada di grup K
4 tim debutan ada di grup piala dunia 2026
4 tim debutan ada di grup piala dunia 2026

Tiga tim debutan akan melawan tim yang pernah juara Piala Dunia sebelumnya:

  • Curaçao vs Jerman 
  • Tanjung Verde vs Spanyol 
  • Tanjung Verde vs Uruguay 
  • Yordania vs Argentina 
Baca Juga  Negara yang Sudah Lolos ke Piala Dunia 2026 dari 6 Zona

Bahkan keempat tim debut ini belum pernah main di Piala Dunia dalam 20 tahun terakhir, dan kali ini menjadi turnamen yang menarik untuk menyaksikan sejauh mana tim-tim ini menguasai tangga klasemen di grup mereka masing-masing. 

Selengkapnya, Ada 8 Grup Piala Dunia 2026 Tahun Ini

Amerika Serikat, Kanada dan Meksiko secara otomatis lolos Pildun kali ini, dan mereka ada di grup dengan tim yang kami lihat lebih mudah. 

Ada 6 tim lagi yang menyusul, masing-masing mereka sedang dalam tahap kualifikasi zona play-off. Dan untuk yang sudah ada dulu, berikut rangkumannya:

  1. Grup A= Meksiko, Afrika Selatan, Korea Selatan, ( SEGERA )
  2. Grup B= Kanada, ( SEGERA ), Qatar dan Swiss
  3. Grup C= Brasil, Maroko, Haiti dan Skotlandia
  4. Grup D= Amerika Serikat, Paraguay, Australia, ( SEGERA )
  5. Grup E= Jerman, Curacao, Pantai Gading dan Ekuador
  6. Grup F= Belanda, Jepang, ( SEGERA ), Tunisia
  7. Grup G= Belgia, Mesir, Iran dan Selandia Baru
  8. Grup H= Spanyol, Tanjung Verde, Arab dan Uruguay
  9. Grup I= Prancis, Senegal, ( SEGERA ), dan Norwegia 
  10. Grup J= Argentina, Aljazair, Austria dan Yordania 
  11. Grup K= Portugal, ( SEGERA ), Uzbekistan, dan Kolombia 
  12. Grup L= Inggris, Kroasia, Ghana dan Panama